Lowongan Kerja Terbaru di Batam November 2014

Lowongan Kerja Terbaru di Rumah Sakit Awal Bros Batam - Selamat datang kembali di situs Dunia Kerja News yang merupakan pusatnya informasi seputar lowongan kerja yang ada di kota kota besar di Indonesia. Banyaknya angka pengangguran mendorong niat kami untuk membantu rekan rekan kita yang mungkin belum memiliki pekerjaan tetap, karena pekerjaan sangatlah penting untuk melangsungkan hidup apalagi jika kita sudah berkeluarga tentunya tanggung jawab kita semakin besar yaitu menghidupi pasangannya beserta anak anaknya.

Langsung saja informasi lowongan kerja kali ini datang dari Batam. Batam merupakan kota terbesar yang ada di kepulauan riau dan merupakan kota yang memiliki jumlah populasi terbesar ketiga di wilayah sumatra. Di Batam terdapat sebuah rumah sakit yang bernama Rumah Sakit Awal Bros Batam, naah ditempat inilah yang saat ini tengah membutuhkan tenaga kerja baru untuk ditempatkan sebagai perawat. Namun terlebih dahulu mari kita simak profil dari rumah sakit ini.

Rumah Sakit Awal Bros Batam merupakan salah satu rumah sakti terbesar di Indonesia yang selalu memberikan pelayanan secara cepat dan memuaskan terhadap semua pasien yang datang. Didukung para tenaga kerja profesional yang tentunya memiliki pengalaman dan pengetahuan di bidang kesehatan. 

Saat ini rumah sakit awal bros batam tengah membutuhkan tenaga kerja baru untuk ditempatkan sebagai perawat di rumah sakit ini. Adapun beberapa persyaratan yang telah diajukan seperti pendidikan terakhir minimal D3 keperawatan dan usia tidak boleh lebih dari 30th. Alangkah baiknya agar lebih jelas dan detail silahkan anda baca secara lengkap Syarat untuk melamar kerja di Rumah Sakit Awal Bros Batam dibawah ini :
Lowongan Kerja Terbaru di Batam 2014

Lowongan kerja di Rumah Sakit Awal Bros Batam

Detail Pekerjaan :
  • Perawat - Batam
Kualifikasi Umum :
  1. Pria /  Wanita usia maksimal 30th
  2. Pendidikan minimal D3 Keperawatan
  3. Memiliki STR / Surat Keterangan Pengurusan
  4. Diutamakan yang sudah berpengalaman / memiliki sertifikat khusus
Naah, tunggu apalagi jangan buang kesempatan. Jika anda memang lulusan D3 Keperawatan dan sampai saat ini belum memiliki pekerjaan, silahkan anda coba kirimkan surat lamaran anda beserta cv dan foto terbaru ke alamat :
Rumah Sakit Awal Bros Batam
Jl. Gajah Mada Kavling 1 Baloi  - Batam
atau bisa juga melalui email di : sdm.btm@awalbros.com
Closing Date : 17 November 2014

Demikian sedikit informasi lowongan kerja terbaru yang dapat kami berikan untuk anda semoga bermanfaat. Perawat adalah pekerjaan yang sangat mulia, ia membantu orang orang yang sedang sakit dan merawatnya hingga sembuh. Jadi tunggu apalagi selain kita bisa mendapatkan uang, dari situ kita juga dapat membantu sesama. Untuk informasi lowongan kerja terbaru lainnya silahkan dapat anda lihat di Dunia Kerja News. Baca juga informasi sebelumnya yang datang dari kota malang jawa timur yaitu Lowongan Kerja Terbaru di Malang Jawa Timur. Sekian dan Terimakasih.

Info Lowongan Kerja di Batam Lainnya

Related Post :